Banyak jemaah calon haji masih bertanya-tanya, mengapa haji reguler harus ditempuh hingga sekitar (±) 40 hari. Sedangkan haji plus (ONH Plus) hanya membutuhkan waktu (±) 25 hari.
Ibadah haji merupakan rukun Islam kelima yang menjadi kewajiban bagi setiap muslim di seluruh dunia.
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menetapkan mantan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas sebagai tersangka kasus dugaan korupsi kuota haji tambahan.
Biaya haji reguler masih menjadi pilihan banyak warga Batam karena dinilai paling terjangkau.
Minat masyarakat Batam dan Kepulauan Riau menunaikan ibadah haji terus meningkat setiap tahun.
